Lowongan Kerja Marketing di RSIA Tresna Pagesangan Timur Mataram Lombok NTB

TRESNA
WE'RE HIRING
JOIN OUR TEAM!

We're Hiring Marketing!!

Kamu kreatif, punya ide segar, dan suka tantangan??
Yuk, bergabung dengan tim kami sebagai Marketing Specialist!
Kami mencari kamu yang bersemangat untuk membawa perusahaan kami ke level yang lebih tinggi!

Kriteria:
Usia maksimal 30 tahun
Kreatif dan punya ide-ide cemerlang
Paham strategi digital marketing (SEO, social media, email marketing)
Punya passion di dunia marketing dan komunikasi
Bisa bekerja dengan target dan deadline
Pengalaman di bidang marketing (lebih disukai)

Tanggung Jawab:
Menyusun dan menjalankan campaign marketing
Mengelola akun media sosial perusahaan
Menganalisa tren pasar dan feedback customer
Berkolaborasi dengan tim untuk meningkatkan brand awareness

Berkas Pendukung:
Portofolio
Surat lamaran dan CV
FC Ijazah dan Transkip nilai pendidikan terakhir
Foto bebas close up

Kalau kamu siap membuat gebrakan, yuk apply sekarang!

Kirimkan lamaran ke:
Rumah Sakit Ibu dan Anak Tresna (JI. Bung Karno No. 28 Mataram)
Email: hrdhiring.rsiatresna@gmail.com
Format: Nama_Marketing

@rsiatresnamataram

23 Januari 2025